• Jalan Professor Muhammad Yamin, Kudaile, Kec. Slawi, Kab. Tegal, Jawa Tengah
  • Support 085693099923
Selamat datang di website resmi SMK Muhammadiyah Slawi, kami menyediakan informasi tentang profil, kegiatan, karya, dan dokumentasi sekolah kami pada situs ini, semoga bermanfaat, terimakasih.
Sambutan Kepala Sekolah

SMK MUHAMMADIYAH SLAWI

Assalamualaikum wr.wb.

Kepala SekolahDengan ucapan Bismillah, dan Alhamdulillah, Puji dan syukur kepada Allah SWT, atas berkat rahmat dan karunia-Nya kami dapat meluncurkan situs web sekolah resmi SMK MUHAMMADIYAH SLAWI ini di Internet. Situs web ini bertujuan untuk memperkenalkan dan mempublikasi satuan pendidikan dengan memanfaatkan media teknologi internet, untuk jangkauan seluas-luasnya.

Melalui situs web ini, kami berharap seluruh stakeholders sekolah, orang tua peserta didik, dan calon peserta didik dapat mengenal/mengetahui segala informasi tentang SMK MUHAMMADIYAH SLAWI secara lebih luas, baik informasi mengenai sekolah, informasi terbaru atau berbagai kegiatan pembelajaran di sekolah dengan cepat, efisien, dan online selama 24 jam.

Akhir kata, semoga situs web ini dapat memberikan manfaat positif bagi siapa saja yang mengunjungi, terutama untuk kemajuan dan kredibilitas sekolah SMK MUHAMMADIYAH SLAWI , amin, terima kasih.

Wassalamu`alaikum Wr.Wb.

Kepala Sekolah,

Ritaeni, S.Pd

Program

Konsentrasi Keahlian

Keunggulan

SMK MUHAMMADIYAH SLAWI

SMK MUHAMMADIYAH SLAWI memiliki beberapa keunggulan baik dalam program, sarana maupun akreditasi sekolah, berikut diantaranya

Akreditasi B

Sekolah Terakreditasi B


Banyak Prestasi

Meraih banyak prestasi


Kurikulum Nasional

Menggunakan Kurikulum Nasional


Galeri Photo

SMK MUHAMMADIYAH SLAWI

Informasi Terkini

Berita dan Artikel

Hebat , SMK Muhammadiyah Slawi Sebagai Sekolah Pusat Keunggulan

Hebat , SMK Muhammadiyah Slawi Sebagai Sekolah Pusat Keunggulan

SMK Muhammadiyah Slawi Kabupaten Tegal ditetapkan Sebagai Pelaksana Program Sekolah Menengah Kejuruan …

SMK Muhamamdiyah Slawi Selaraskan Kurikulum dengan IDUKA

SMK Muhamamdiyah Slawi Selaraskan Kurikulum dengan IDUKA

Untuk memenuhi kebutuhan kurikulum SMK Pusat Keunggulan , maka perlu adanya penyelarasan …

SMK Muhammadiyah Slawi Manfaatkan Media Sebagai Marketing Sekolah

SMK Muhammadiyah Slawi Manfaatkan Media Sebagai Marketing Sekolah

Di era milenial seperti sekarang ini, setiap individu diharuskan memiliki skill dan …

Berita Lainnya
Sumber Daya Manusia

Pimpinan, Guru, dan Staff

Ritaeni, S.Pd

Kepala Sekolah

Ritaeni, S.Pd

Kepala Sekolah

Adhinda Amalia, S.Par

Produktif UPW

Adhinda Amalia, S.Par

Produktif UPW
Informasi Terkini

Pengumuman

Visi

SMK MUHAMMADIYAH SLAWI

Mewujudkan Peserta Didik Yang Berkarakter Profil Pelajar Pancasila, Berkompeten, dan Berdaya Saing Secara Global.


 

Video Post SMK MUHAMMADIYAH SLAWI

Agenda Sekolah

SMK MUHAMMADIYAH SLAWI

Belum Ada Data Agenda Sekolah!
Maps Sekolah

SMK MUHAMMADIYAH SLAWI

Pesan dan Kesan

Siswa, Guru, dan Alumni

Penerimaan Peserta Didik Baru

0

Prestasi

0

Siswa

0

Guru

0

Alumni